Pages

Thursday, January 31, 2013

RESEP RENDANG KHAS PADANG



RESEP RENDANG KHAS PADANG

 rendang daging sapi

Hmm...siapa sih yang ga kenal RENDANG.yups...makanan khas dari padang ini udah merambah seantero nusantara.Bahkan sudah di nobatkan sebagai makanan terlezat di dunia,wow....bangga juga ya punya makanan yang terkenal didunia.Tapi ngomong-ngomong sobat semua udah pada tau belum sih gimana bikin rendang?kalau ada yang belum tau nih aq bagi resepnya...selamat mencoba.

Bahan:

  • 1 kg daging sapi, dipotong jadi sekitar 15 potong (Lihat gambar)
  • 2 liter santan dari 3 butir kelapa tua parut dan diperas.
  • 1 batang serai, dimemarkan
  • 1 lembar daun kunyit
  • 5 lembar daun jeruk purut, diikat dengan daun kunyit



Bumbu yang dihaluskan:

  • 12-20 cabai merah, digiling
  • 6 butir bawang merah
  • 3 siung bawang putih
  • 1 cm jahe
  • 5 cm lengkuas/laos
  • garam secukupnya

Cara Membuat:

1. Masak santan bersama daun kunyit, daun jeruk dan serai.

2. Lalu masukkan bumbu yang sudah dihaluskan sampai mendidih dan kecilkan

apinya.

3. Masak terus sampai semua bahan berwarna kehitam-hitaman dan matang

Download Resep Rendang pdf
Artikel Terkait

0 comments:

Post a Comment

Terima kasih anda telah berkunjung ke blog saya, kalau anda berkenan silakan tinggalkan komentar anda, dengan catatan berkomentarlah dengan kata-kata yang baik,tidak mengandung unsur SARA dan pornografi dan kekerasan, jangan spam.dan tidak menggunakan link aktif di kolom komentar.

AUTO BACKLINK

Ingin Link anda nonggol disini silahkan copy paste link BELAJAR MASAK di bawah ini ke blog anda,setelah itu klik link BELAJAR MASAK dari blog anda dan lihat hasilnya link anda otomatis nempel disini selamanya Copy this html code to your website >>  photo cooltext933173335_zpsd530f28e.gif Belajar Masak
url submit Ping your blog, website, or RSS feed for Free AllNewsSite Link Exchange Free Automatic Backlinks My Ping in TotalPing.com Free Backlinks TopBlogIndonesia.com blog-indonesia.com